SERAMBI PERPUSTAKAAN 15 April 2013. Pada tahun 2012 Indonesia nangkring di posisi 124 dari 187 Negara dunia dalam penilaian Indeks Pembangunan Manusia (IPM), khususnya terpenuhinya kebutuhan dasar penduduk, termasuk kebutuhan pendidikan, kesehatan dan ‘melek huruf’. Indonesia sebagai Negara berpenduduk 165,7 juta jiwa lebih, hanya memiliki jumlah terbitan buku sebanyak 50 juta per tahun. Itu artinya, rata-rata satu buku di Indonesia dibaca oleh lima orang. (http://metro.kompasiana.com/2013/04/06/ciyus-ini-12-fakta-sby-gagal-tingkatkan-minat-baca-548552.html) 15/04/2013:08.38 WIB.
Nah lo.. Dari hasil survei di atas apa yang ada di benak sobat pustaka?